header-photo
;
;

BRAINSTORMING


3. BRAINSTORMING
Proses pendalaman activitas siswa bersama penduduk, melalui curah pendapat dan tukar pengalaman bersama. Sessi ini merupakan bagian penting dalam proses pembelajaran “Sharing experience” untuk menambahkan pengalaman-pengalaman orang lain pada pengalaman otentik diri sendiri. Dengan berbagai pengalaman seperti ini, diharapkan muncul nilai-nilai umum yang berlaku.
Objectivity:
a.    Siswa dapat bereksplorasi dalam menyampaikan gagasan dan pendapatnya dalam suasana yang demokratis.
b.    Siswa mampu menerjemahkan berbagai pengalaman pada sisi kehidupan yang berbeda.
c.     Terbangunnya kesadaran siswa untuk bersikap perduli atas nasib sesama (Sense of Human Being)
d.    Siswa mendapatkan pengalaman bersama sebagai aktivitas nyata.

0 komentar:

Posting Komentar